The Alien

Laman

Rabu, 13 Mei 2015

FIQIH



Thaharah (Bersuci)
  • Thaharah berasal dari bahasa Arab, yang artinya Bersih
  • Menurut isitilah membersihkan dari kotoran yang menghalangi sahnya shalat.

Menurut Dalil surah Al-Mutdatsir ayat:4
“dan pakaianmu bersihkanlah”

Dalil Surah Al-maidah ayat:6

dan seandainya kamu di keadaan junub maka bersucilah

Orang yang bertaqwa bagaikan berjalan di atas duri jadi harus berhati-hati.
Ibadah adalah setiap perkataan atau perbuatan yang di Ridhoi oleh Allah SWT
Maksiat yaitu setiap perbuatan atau perkataan yang tidak di Ridhoi oleh Allah SWT

Surah asy-syu’aara Ayat:89
(yaitu) di hari kiamat nanti harta dan anak-anak laki-laki tidak berguna, kecuali orang-orang yang menghadap Allah dengan hati yang bersih



Cara hati yang bersih
  1. Berkata baik
  2. Mengucapkan salam
  3. Memberi Hadiah
  4. Menjauhi buruk sangka 
  5. Senang jika melihat orang lain dapat hadiah 
  6. Tidak menganggap orang lain rendah 
  7. Menjaga rahasia orang lain 
  8. Tersenyum pada orang lain
 Alat untuk Thaharah ada 2 :
  1. Air : air terbagi dua : Air turun dari langit dan Air dari dalam bumi
  2. Debu

 Dalil air turun dari langit
Al-Furqan : 48
"Dan bahwasanya aku turunkan air dari langit yang sangat bersih"

"air itu suci dan tidak dikotori oleh sesuatu apapun"
  Debu yang suci berupa bagian dari tanah dan krikil karena dalil : sabda Rasulullah SAW
"Dan dijadikan untukku tanah itu suci dan tempat shalat" 
An-Nisaa : 43
"sedangkan kamu tidak mendapat air maka bertayamumlah kamu dengan debu yang baik (suci)




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah berkunjung. Silahkan tuliskan komentar anda di bawah ini. Komentar Anda sangat bermanfaat dan sangat saya hargai. Jika anda bukan spammer :)